Cara Seleksi Kualitas Ayam Birma | Tips Rawatan Ayam Birma Part 2
Rawatan Ayam Birma Part 2 | Cara Seleksi Kualitas Ayam Birma

#ayambangkok #ayampakoy #ayamplucker #sasanangapak
KUALITAS ITU PENTING!! Cara Seleksi Kualitas Ayam Birma
PART 2. Seleksi Kualitas Ayam Birma
#TIPSRAWATAN
Pada PART 1. telah dijelaskan terkait dengan Cara Seleksi Fisik Ayam Birma yang berkualitas, maka tahapan selanjutnya adalah Tahapan Cara Seleksi Kualitas Ayam Birma. Terdapat 2 hal yang penting untuk teman-teman ketahui sebelum melakukan abar seleksi.
- Pastikan Usia Ayam Birma sudah cukup masuk ke usia RAWAT. (Minimal 9 Bulan). Adapun indikator Ayam Birma yang siap Rawat yaitu pastikan sudah tidak ada bulu muda di seluruh bagian ayam,
- Pastikan Ayam sudah memiliki mental yang Mapan (Agresif apabila didekatkan dengan ayam lain).
Selanjutnya kunci dalam seleksi yang dilakukan berdasarkan hasil studi ke THAILAND yaitu terletak pada Abaran ke 1 dan Abaran ke 2.
TIPS (Kunci Seleksi Ayam Birma) ABARAN ke - 1:
- Pada abaran ke 1, ayam di Abar tanpa perlu di AIR hal ini untuk menghindari perubahan style/gaya tarung dari Ayam Birma tersebut. Karena apabila di AIR ayam akan kaget dan terasa lebih berat, sehingga kita akan sulit untuk menganalisa gaya bermain dari Ayam Birma tersebut.
- Selanjutnya perhatikan lawan Abarnya, jangan sampai di Abaran yang ke-1 menggunakan untulan Ayam Bangkok/Pakhoy yang memiliki teknik LOCK atau Dorong yang bagus sehingga dapat merusak ayam pada abaran ke-1.
- Durasi abar yang digunakan pada Abar ke-1 yaitu maksimal 3 Menit, agar otot ayam tidak terlalu dipaksakan. Jadi memang ayam Birma ini ibarat gelas Kristal yang harus betul-betul dijaga dan dirawat sebaik mungkin.
- Untuk menentukan kualitas Ayam Birma pada Abar ke-1 adalah pukulannya, apa saja yang harus diperhatikan?
- Kecepatan Pukulan
- Keras Pukulan
- Akurasi Pukulan (Ayam Birma yang bagus akan memukul ke area vital lawan contohnya : mata, telinga, paruh lawan, dan leher)
Seleksi selanjutnya adalah Rutinitas Rawatan Setelah Lolos Seleksi. Nantikan video PART 3 - Rutinitas Rawatan Ayam Birma.
Yuk!.. Ikuti terus Sasana Ngapak Purwokerto untuk mengetahui tips dan tutorial yang sangat bermanfaat bagi rekan-rekan semuaaaa..
Informasi Pemesanan :
CP (Mr. Noorman) W.A: 0812-8560-4486
Sosial Media SN Follow dan Ikuti Kami :
Fb : https://www.facebook.com/profile.php?id=100072606453276
IG : https://instagram.com/sasanangapak.farm/
TikTok : https://tiktok.com/@sasanangapak.id
Group Telegram : https://t.me/+hl_EP2agrbg2MzVl
Website : sasanangapak.co.id